Copa del Rey babak perempat final terjadi laga bigmatch antara Real Madrid menhadapi Atletico Madrid di Santiago Bernabeu Stadium. Dua klub besar asal kota Madrid tersebut bakal saling menunjukan permainan terbaik dalam mengincar tiket lolos. Laga diprediksi akan berjalan tensi tinggi dan kedua tim siap tampil ngotot agar mampu menoreh kemenangan. Pada hari ini prediksiparlay.club telah menghadirkan Prediksi Bola Real Madrid Vs Atletico Madrid 27 Januari 2023 bisa disimak dibawah ini.

Kondisi Skuad Kedua Tim
Real Madrid menang comeback melawan Villarreal pada laga babak 16 besar Copa del Rey lewat skor tipis 2 – 3. Real Madrid tertinggal dua gol pada babak pertama mampu bangkit setelah turun minum dan mencetak 3 gol. Ancelotti senang atas respon dan mental para pemain nya yang tentu harus dipertahankan demi menjaga peluang juara. Pada babak perempat final pekan ini Real Madrid mendapat undian berat melawan Atletico Madrid. Keuntungan turun di markas besar klub tentu harus dimanfaatkan sebaik mungkin oleh Benzema dkk untuk mengalahkan Atletico Madrid. Dukungan dari supoter juga bisa menjadi kekuatan bagi Real Madrid.
Atletico Madrid berada dalam kondisi tepat menjelang laga perempat final pekan ini bertandang ke markas Real Madrid. Atletico Madrid jelas memiliki ambisi mengincar gelar juara pada ajang Copa del Rey musim ini. Simeone kali ini harus menurunkan line up terbaik nya pada menit pertama jika ingin menang di Santiago Bernabeu Stadium. Meski melakukan rotasi pada pemain nya Atletico Madrid tetap masih mengandalkan berberapa pilar utama. Simeone tetap yakin atas kemampuan dari tim nya bakal mampu meladeni permainan Real Madrid dan mendapat peluang lolos ke semifinal.
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid
(4-3-3)
1 Courtois
23 Mendy – 22 Rudiger – 3 Militao – 6 Nacho
8 Kroos – 12 Camavinga – 10 Modric
20 Junior – 9 Benzema – 15 Valverde
Prediksi Susunan Pemain Atletico Madrid
(4-1-4-1)
13 Oblak
16 Molina – 20 Witsel – 22 Hermoso – 23 Mandava
6 Koke
10 Correa – 5 De Paul – 11 Lemar – 8 Griezmann
9 Depay
Rekor Pertemuan Kedua Tim
18-09-2022 Atletico Madrid 1 – 2 Real Madrid
08-05-2022 Atletico Madrid 1 – 0 Real Madrid
12-12-2021 Real Madrid 2 – 0 Atletico Madrid
07-03-2021 Atletico Madrid 1 – 1 Real Madrid
12-12-2020 Real Madrid 2 – 0 Atletico Madrid
Prediksi Ball Possessiob Real Madrid (55%) – Atletico Madrid (45%)
Persentanse peluang menang Real Madrid (43%) Draw (33%) Atletico Madrid (24%)
Prediksi Skor Akhir
( Real Madrid 2 – 1 Atletico Madrid )