Kompetisi Premier League matchday 34 mengelar pertandingan Brighton melawan West Ham yang akhir pekan ini berlangsung Falmer Stadium. Brighton turun sebagai tuan rumah mengusung target menang perlu fokus memperbaiki kinerja permainan. Sedangkan West Ham belum sepenuhnya aman tentu harus fokus untuk mengincar poin pada sisa laga musim ini. Pada hari ini prediksiparlay1.com menhadirkan Prediksi Bola Brighton Vs West Ham 26 April 2025 sebagai ulasan untuk anda.

Kondisi Skuad Kedua Tim
Hasil negatif kembali Brighton peroleh kala menjalani laga tandang pekan lali melawan tuan rumah Brentford. Dalam lima laga terakhir Premier League Brighton tidak mampu mendulang kemenangan dan ini jelas memberi tekanan bagi Minteh dkk. Pada laga kandang akhir pekan ini Brighton perlu fokus melakukan perbaikan kinerja permainan utama. Brighton juga tidak bisa menurunkan striker Pedro yang menjalani akumulasi kartu merah. Bertemu West Ham akan menjadi ujian berat bagi Brighton meski tetap memiliki kans besar untuk bisa mencatat kemenangan pada markas besar klub.
West Ham yang seharusnya bisa mendulang tiga poin justru sirna atas kelengahan tim yang menerima kebobolan pada menit akhir melawan Southampton. West Ham masih butuh berberapa poin untuk bisa memastikan aman bertahan pada kompetisi Premier League. Akhir pekan ini melakoni laga tandang West Ham akan menhadapi tekanan Brighton dan tetap memasang target menang. Para pemain West Ham harus mampu menunjukan kinerja perfoma terbaik jika ingin membawa pulang poin dari markas Brighton. Sementara West Ham juga wajib memperbaiki kinerja lini pertahanan tim yang sering kehilangan fokus kala mendapat tekanan dari lawan.
Prediksi Susunan Pemain Brighton
(4-2-3-1)
1 Verbruggen
30 Estupinan – 5 Dunk – 29 van Hacke – 27 Wieffer
41 Hinshelwood – 20 Quomah Baleba
22 Mitoma – 11 Adingra – 17 Minteh
18 Welbeck
Prediksi Susunan Pemain West Ham
(4-2-3-1)
23 Areola
5 Coufal – 25 Todibo – 26 Kliman – 33 Emerson
4 Soler – 8 Ward Prowse
20 Bowen – 14 Kudus – 10 Lucas Paqueta
11 Fullkrug
Rekor Pertemuan Kedua Tim
21-12-2024 West Ham 1 – 1 Brighton
02-01-2024 West Ham 0 – 0 Brighton
26-08-2023 Brighton 1 – 3 West Ham
04-03-2024 Brighton 4 – 0 West Ham
21-08-2022 West Ham 0 – 2 Brighton
Prediksi Ball Possession Brighton (51%) – West Ham (49%)
Persentanse peluang menang Brighton (32%) Draw (42%) West Ham (26%)
Prediksi Skor Akhir
( Brighton 1 – 1 West Ham )