Prediksi Bola Burnley Vs Liverpool 31 Agustus 2019

Liverpool menjadi satu-satu nya tim yang meraih kemenangan sempurna di awal musim ini akan mendapat tantangan kala berkunjung ke markas besar Burnley di laga ke 4 premier league Stadion Turf Moor. Burnley bukan tim yang bisa di pandang sebelah mata oleh Liverpool. Bermain di hadapan publik tentu memberi semangat bagi Burnley dalam menghentikan hasil positif yang di miliki Liverpool. Dalam laga ini Liverpool masih di jagokan mampu meraih kemenangan atas Burnley meski akan sedikit mendapat perlawanan ketat dari tuan rumah.

Kondisi Skuat Kedua Tim

Burnley gagal mempertahankan tiga poin yang sudah di depan mata kala keunggulan nya di samain oleh tuan rumah Wolves di menit injury time lewat titik putih. Hasil 1 poin harus di terima oleh pasukan Sean Dyche kala mengunjugi markas Wolves.

Para pemain tentu merasa kecewa atas kejadian tersebut sebab tim nya telah bermain apik dan pantas mendapat tiga poin di laga tersebut. Menjamu pimpinan klasemen Liverpool sebuah laga yang berat bagi tim nya melihat kekuatan Liverpool yang masih belum terkalahkan di awal musim ini. Ashley Barnes bisa menjadi satu-satu pemain tumpuan Burnley dalam menghadapi Liverpool. Sudah mencetak 4 gol dalam 3 laga awal tentu menjadi prestasii tersendiri bagi Barnes di musim ini. Diri tentu bertekad menambah jumlah gol nya sekaligus membawa klub nya mendulang hasil positif di laga ini.

The Reds Liverpool masih meraih kemenangan sempurna di pekan lalu kala menghancurkan Arsenal 3 – 1. Salah menjadi pemain terbaik di laga tersebut dengan mencetak 2 gol. Jurgen Klopp sangat gembira atas perfoma yang di tunjukan para pemain nya.

Sebuah kemenangan yang kembali menegaskan kalo Liverpool tetap berada dalam kondisi siap tempur meski menjalani pramusim yang tidak bagus di musim ini. Tiag kemenangan beruntun yang di jalan tentu membuat seluruh tim berad dalam kondisi percaya diri untuk kembali meraih kemenangan ke 4 nya musim ini kala melawan Burnley. Trio lini depan Salah, Firmino dan Mane sudah di pastikan menjadi andalan tim di laga kali ini. Masih stabil nya kerjasama ketiga pemain tersebut tentu menjadikan peluang Liverpool menang lebih besar atas Burnley.

Prediksi Susunan Pemain Burnley

(4-4-2)

1 Pope

2 Lowton – 5 Tarkowski – 6 Mee – 23 Pieters

7 Gudmundsson – 4 Cork – 18 Westwood – 11 McNeil

9 Wood – 10 Barnes

Prediksi Susunan Pemain Liverpool

(4-3-3)

13 Adrian

26 Robertson – 4 Van Dijk – 32 Matip – 66 Alexander Arnold

15 Chamberlain – 3 Fabinho – 14 Henderson

10 Mane – 9 Firmino – 11 Salah

Rekor Pertemuan Kedua Tim

10-03-2019 Liverpool 4 – 2 Burnley

05-12-2018 Burnley 1 – 3 Liverpool

01-01-2018 Burnley 1 – 2 Liverpool

16-09-2017 Liverpool 1 – 1 Burnley

12-03-2017 Liverpool 2 – 1 Burnley

Prediksi Ball Possession Burnley (45%) – Liverpool (55%)

Persentanse kemenangan di laga ini Burnley (20%) Draw (21%) Liverpool (59%)

Prediksi Skor Akhir

( Burnley 1 – 2 Liverpool )

Summary
Review Date
Reviewed Item
Prediksi Bola Burnley Vs Liverpool 31 Agustus 2019
Author Rating
5
Updated: Agustus 26, 2019 — 1:40 pm