Inggris sebagai unggulan teratas group I menjalani laga mudah akhir pekan ini menjamu Andorra di Wembley Stadium. Duel ini jelas sangat tidak seimbang dari segala segi Inggris jauh berada di atas Andorra dan skor besar berpotensi terjadi. Andorra tidak memiliki pilihan lain kecuali tampil lebih baik dalam bertahan dan sebisa mungkin tidak dengan mudah kebobolan. Inggris tentu tidak ingin melepas peluang besar tim nya dalam memperoleh tiga poin untuk tetap menjaga posisi nya. Pada hari ini prediksiparlay.club telah menghadirkan Prediksi Bola Inggris Vs Andorra 5 September 2021 bisa disimak dibawah ini.

Kondisi Skuad Kedua Tim
Inggris lebih santai dalam persiapan tim nya menhadapi laga berikut nya pada kualifikasi piala dunia yang pekan ini berlangsung Wembley Stadium. Hanya bertemu dengan Andorra menjadi kesempatan bagi Southgate untuk melakukan rotasi pada pemain nya. Kemenangan dengan skor menyakinkan menjadi incaran utama bagi Inggris dan sekaligus persiapan tim menhadapi laga lebih berat selanjutnya. Striker Calvert Lewin dan Bamford berpeluang besar bisa mendapat kesempatan untuk menunjukan kemampuan nya. Sulit untuk tidak menjagokan Inggris pada laga kali ini dan tim nya diprediksi akan mampu mencatat skor besar.
Andorra bertemu dengan lawan berat pada laga tandang lanjutan kualifikasi tenti tidak bisa berharap banyak pada laga ini. Pelatih Koldo tentu tidak memiliki strategi khusus bagi tim nya dan hanya berharap para pemain bisa tampil lebih fokus untuk menjaga penngerakan dari lawan. Serangan balik juga menjadi satu-satu cara bagi Andorra untuk bisa menebus pertahanan Inggris. Koldo juga meminta pemain nya tidak perlu merasa tertekan dan berusaha tampil lepas. Bek Marc Vales dan Marcio Vieira menjadi pemain yang diharapkan bisa mengangkat mental bertanding rekan nya untuk sebisa mungkin memberikan yang terbaik.
Prediksi Susunan Pemain Inggris
(4-3-3)
13 Pope
12 Trippier – 15 Mings – 16 Coady – 3 Shaw
14 Phillips – 26 Bellingham – 8 Henderson
17 Sancho – 18 Calvert Lewin – 25 Saka
Prediksi Susunan Pemain Andorra
(4-4-2)
1 Gomes
23 De Pablos – 3 Vales – 4 Rebes – 17 Cervos
7 Pujol – 14 Alaez – 20 Llovera – 11 Moreno
8 Vieira – 19 Cucu
Rekor Pertemuan Kedua Tim
10-06-2009 Inggris 6 – 0 Andorra
06-09-2008 Andorra 0 – 2 Inggris
28-03-2007 Andorra 0 – 3 Inggris
02-09-2006 Inggrus 5 – 0 Andorra
Prediksi Ball Possession Inggris (70%) – Andorra (30%)
Persentanse peluang menang Inggris (82%) Draw (15%) Andorra (3%)
Prediksi Skor Akhir
( Inggris 6 – 0 Andorra )