Prediksi Bola Leverkusen Vs Dortmund 9 Februari 2020

Bundesliga akan menhadirkan salah satu laga bigmatch antara Leverkusen berhadapan dengan Dortmund di BayArena. Hasil berbeda di peroleh kedua klub di pekan lalu atas lawan-lawan nya. Leverkusen yang saat ini berada di peringkat ke 5 klasemen sulit untuk mengalahkan Dortmund di beberapak pertemuan terakhir nya. Sedangkan Dortmund sedang dalam kondisi terbaik mengincar kemenangan ke empat nya secara beruntun.

Kondisi Skuat Kedua Tim

Leverkusen gagal melanjutkan hasil bagus kala menerima kekalahan dari tuan rumah Hoffenheim. Laga tersebut juga di warnai kartu merah yang diterima oleh Demirbay di menit akhir menjelang laga usai. Di akhir pekan ini Leverkusen akan bertemu lawan berat yang bisa membuat tim nya kehilangan poin. Peter Bosz justru senang dengan lawan yang bakal dihadapi oleh tim nya dan bisa menjadi ujian pas untuk kembali menunjukan kualitas yang di miliki oleh tim nya. Absen nya Demirbay akan akan di tempati oleh Lars Bender untuk menemani Baumgartlinger sebagai dinamo di lini tengah. Havertz masih menjadi pemain yang menjadi sumber kreativitas bagi permainan tim nya. Memiliki catatan buruk atas Dortmund akan dijadikan sebagai pelecut semangat bagi tim nya supaya bisa tampil lebih baik menhentikan laju Dortmund.

Sensasi yang ditunjukan penyerang muda Halland masih berlanjut dengan kembali mencetak 2 gol membantu Dortmund menang telak atas Union Berlin. Untuk ketiga kali nya beruntun Dortmund mampu menang dengan skor telak dan mampu mencetak 15 gol di 3 laga terakhir nya. Perfoma yang tentu sangat luar biasa meski lawan yang dihadapi bukan termasuk klub besar. Lucien favre sangat terpukau dengan kualitas yang di miliki Halland yang sudah mencetak 7 gol di 3 laga yang sudah di jalani nya.

Ujian sebenarnya akan di hadapi Dortmund pada akhir pekan ini kala berkunjung ke markas Leverkusen. Kali ini akan dinanti apakah Dortmund bisa terus menunjukan taji nya melawan klub yang memiliki kualitas menjadi batu sandungan bagi tim nya. Tetap pada skema ofensif nya Lucien Favre kali ini akan menurunkan Reus sebagai penyerang tengah dengan Sancho dan Hazard sebagai pendamping di lini depan. Halland meski akan duduk di bangku cadangan tetap berpeluang besar melanjutkan sensasi nya di laga ini.

Prediksi Susunan Pemain Leverkusen

(4-2-3-1)

1 Hradecky

18 Wendell – 5 Bender – 4 Tah – 23 Weiser

8 Bender – 15 Baumgartlinger

19 Diaby – 29 Havertz – 11 Amiri

31 Volland

Prediksi Susunan Pemain Dortmund

(3-4-3)

1 Burki

26 Piszczek – 15 Hummels – 16 Akanji

5 Hakimi – 19 Brandt – 28 Witsel – 13 Guerreiro

7 Sancho – 11 Reus – 23 Hazard

Rekor Pertemuan Kedua Tim

14-09-2019 Dortmund 4 – 0 Leverkusen

24-02-2019 Dortmund 3 – 2 Leverkusen

29-09-2018 Leverkusen 2 – 4 Dortmund

21-04-2018 Dortmund 4 – 0 Leverkusen

02-12-2017 Leverkusen 1 – 1 Dortmund

Persentanse kemenangan di laga ini Leverkusen (32%) Draw (27%) Dortmund (41%)

Prediksi Ball Possession Leverkusen (45%) – Dortmund (55%)

Prediksi Skor Akhir

( Leverkusen 1 – 3 Dortmund )

Summary
Review Date
Reviewed Item
Prediksi Bola Leverkusen Vs Dortmund 9 Februari 2020
Author Rating
5
Updated: Februari 2, 2020 — 2:31 am