Pada matchday 37 Ligue 1 pekan ini dua klub papan tengah akan saling bertemu di Parc Olympique Lyonnais. Lyon selaku tuan rumah ditantang Nantes dan kedua tim saat ini hanya berbeda satu peringkat pada tangga klasemen. Duel ini akan tetap berjalan menarik karena kedua tim masih akan tampil ngotot dalam upaya mengincar hasil optimal. Pada hari ini prediksiparlay.club telah menghadirkan Prediksi Bola Lyon Vs Nantes 15 Mei 2022 bisa disimak dibawah ini.

Kondisi Skuad Kedua Tim
Pekan lalu Lyon menerima hasil negatif dari tuan rumah Metz dan harus mengakhiri laga dengan 10 pemain. Lyon tidak bermain buruk pada laga tersebut karena tim nya sempat mencetak gol penyeimbang setelah kartu merah Mendes. Kelengahan pada menit akhir menjadikan gawang Lyon harus kebobolan dari pemain Metz. Pada sisa laga musim ini Lyon secara atas kertas masih memiliki peluang untuk finish pada zona eropa tetapi sangat kecil. Menjamu Nantes pada matchday 37 ini Lyon akan tetap bermain ngotot untuk mengincar kemenangan. Meski akhir nya gagal lolos ke kompetisi eropa Lyon tetap akan berupaya memberi permainan maksimal untuk menutup musim 2021/2022.
Nantes musim ini bermain cukup bagus dengan mampu meraih satu tropi pada kompetisi domestik Coupe de France. Pada ajang Ligue 1 Nantes pekan ini akan bertandang ke Parc Olympique Lyonnais untuk menhadapi tuan rumah Lyon. Nantes memastikan tetap akan turun dengan komposisi line up terbaik dan berusaha mengincar hasil optimal. Turun dengan formasi 3-5-2 lini depan tim akan bertumpu pada duet Simon dan Kolo Muani. Para gelandang ofensif Blas dan Coco siap membantu serangan tim dan mencetak gol dari lini kedua. Nantes akan tampil lepas cukup optimis mampu meladeni permainan Lyon dan mencuri poin.
Prediksi Susunan Pemain Lyon
(4-2-3-1)
1 Lopes
3 Emerson – 4 Lukeba – 27 Boateng – 17 Gusto
8 Aouar – 22 Adelaide
7 Toko Ekambi – 10 Lucas Paqueta – 20 Tete
9 Dembele
Prediksi Susunan Pemain Nantes
(3-5-2)
1 Lafont
4 Pallos – 3 Girotto – 21 Castelletto
29 Merlin – 5 Chirivella – 18 Moutoussamy – 10 Blas – 11 Coco
27 Simon – 23 Kolo Muani
Rekor Pertemuan Kedua Tim
27-08-2021 Nantes 0 – 1 Lyon
18-04-2021 Nantes 1 – 2 Lyon
23-12-2020 Lyon 3 – 0 Nantes
18-01-2020 Nantes 3 – 4 Lyon
28-08-2019 Lyon 0 – 1 Nantes
Prediksi Ball Possession Lyon (55%) – Nantes (45%)
Persentanse peluang menang Lyon (41%) Draw (31%) Nantes (28%)
Prediksi Skor Akhir
( Lyon 1 – 0 Nantes )